Misoa
Bahan :
Ikan misoa 1
ekor
Oyong 2
buah
Telur 1
butir
Mentega 1,5
mangkok
Bumbu :
Bawang merah 3
butir
Bawang putih 1
siung
Daun bawang merah 2
lembar
Daun seledri 2
lembar
Garam dan bumbu penyedap secukupnya
Cara Memasak :
-
Onyon dikupas kemudian dipotong, secara
melintang.
-
Daun seledri dipotong-potong kira-kira 2 cm.
-
Bawang putih dimemarkan, bawang merah dirajang.
-
Semua bumbu ditumis sampai beraroma. Masukkan
oyong bersama air ke dalam wajan yang telah berisi tumisan bumbu tersebut.
-
Biarkan menndidih. Kemudian masukkan misoa.
-
Terakhir masukkan daun bawang merah dan daun
seledri. Jangan lupa garam dan bumbu penyedap.
0 komentar:
Posting Komentar